30 Desember 2011

ANALISIS DATA NON PARAMETRIK


A.      Mann – Whitney Test
Mann – Whitney Test digunakan untuk :
a.       Untuk membandingkan perbedaan dua median.
b.      Data dikumpulkan berdasarkan dua sampel yang independent
c.       Tingkat pengukuran sekurang-kurangnya ordinal

B.      Wilcoxon Signed – Rank Test
Wilcoxon Signed – Rank Test digunakan untuk :
a.       Untuk membandingkan perbedaan dua median
b.      Data dikumpulkan berdasarkan dua sampel yang tidak independent
c.       Tingkat pengukuran minimal ordinal

C.      Kruskal Wallis – Test
Kruskal Wallis – Test digunakan untuk:
a.       Jika ingin membandingkan median lebih dari dua buah
b.      Data dikumpulkna berdasrkan sampel yang independent
c.       Tingkat pengukuran sekurang-kurangnya ordinal
D.      Friedman – Test
Merupakan pengganti paired Analisis Varians (Anova) pada statistika parametric.
Friedman – Test digunakan untuk :
a.       Untuk data yang dikumpulkan berdasarkan related sampel
b.      Tingkat pengukuran sekurang-kurangnya ordinal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tulisan Lainnya:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *