FUNGSI :
pengumpulan, peringkasan data dan
penyajian hasil peringkasan data (summary statistic)
Ada dua
kelompok ukuran staistik yang sering digunakan dalam pengambilan keputusan
adalah : mencari kecenderungan terpusat (Central
Tendency) seperti mean, median, modus
dan mencari ukuran dispersi (standar deviasi dan varians), sedang untuk mengetahui kemiringan
data ukuran yang dipakai dengan skewness dan kurtosis.
- A. Dasar Statistic Deskriptif:
- § Frequencies
- § Descriptive
- § Explore
- § Crosstabs
Berikut
data nilai UTS, nilai UAS dan nilai tugas 30 mahasiswa.
No
|
Nama
|
Gender*
|
Angkatan*
|
Nilai Uts
|
Nilai Uas
|
tugas
|
1
|
Iwan
|
1
|
4
|
72
|
78
|
76
|
2
|
Anton
|
1
|
1
|
63
|
77
|
78
|
3
|
Koko
|
1
|
3
|
88
|
90
|
80
|
4
|
Dine
|
2
|
3
|
66
|
73
|
70
|
5
|
Memed
|
1
|
2
|
76
|
81
|
75
|
6
|
Cecep
|
1
|
1
|
66
|
72
|
65
|
7
|
Apep
|
1
|
4
|
71
|
78
|
77
|
8
|
Tini
|
2
|
2
|
52
|
80
|
72
|
9
|
Agness
|
2
|
3
|
59
|
60
|
60
|
10
|
Diah
|
2
|
1
|
72
|
70
|
70
|
11
|
Susi
|
2
|
4
|
63
|
70
|
70
|
12
|
Rosy
|
2
|
2
|
57
|
60
|
66
|
13
|
Shinta
|
2
|
2
|
86
|
90
|
90
|
14
|
Dewi
|
2
|
3
|
94
|
88
|
85
|
15
|
Fery
|
1
|
2
|
90
|
82
|
78
|
16
|
Marko
|
1
|
1
|
70
|
70
|
70
|
17
|
Gayus
|
1
|
4
|
88
|
85
|
88
|
18
|
Boncel
|
1
|
2
|
84
|
80
|
80
|
19
|
Linda
|
2
|
3
|
74
|
79
|
76
|
20
|
Krisna
|
2
|
2
|
57
|
60
|
60
|
21
|
Yosep
|
1
|
4
|
78
|
75
|
75
|
22
|
Haris
|
1
|
2
|
84
|
80
|
80
|
23
|
Roy
|
1
|
3
|
70
|
67
|
76
|
24
|
Nazar
|
1
|
4
|
54
|
70
|
70
|
25
|
Henki
|
1
|
3
|
81
|
80
|
80
|
26
|
kodok
|
1
|
1
|
78
|
76
|
77
|
27
|
siska
|
2
|
4
|
65
|
60
|
65
|
28
|
andik
|
1
|
4
|
81
|
78
|
80
|
29
|
Bambang
|
1
|
3
|
67
|
65
|
66
|
30
|
Sumanto
|
1
|
2
|
70
|
70
|
70
|
|
|
|
|
|
|
|
*Gender
(jenis kelamin) : 1. Pria 2. Wanita
**Angkatan
: 1. Angkatan 2008, 2. Angkatan 2009 3. Angkatan 2010, 4. Angkatan 2011
A. Frequencies :
§ Buat
variable diatas yang terdiri dari nama, gender, angkatan, nilai UTS, nilai UAS
dan tugas, kemudian simpan dengan file latspss2.
§ Buka file diatas, klik Analyze, klik Descriptive Statistics dan klik Frequencies.
§ Klik Nilai Uts dan pindahkan Nilai Uts kekotak variables dengan mengklik tanda “◄” kemudian klik statistics, untuk dispersion : pilih semua pilihan yang ada. Central tendency : pilih mean dan median, distribution : pilih skewness dan kurtosis. Percentile values : pilih percentile (pada kotak disebelah kananya ketik 25 dan klik Add, kemduian ketik lagi 50 dan klik Add, ketik 75 dan klik Add. Hal ini dilakukan untuk membuat nilai persenstil antara 25, 50 dan 75) klik continue. Kemudian klik Chart : pilih histograms dan pilih juga With Normal Curve (pilihan pada chart menggunakan histogram karena jenis datanya interval atau rasio), klik Continue dan klik Ok
B. Descriptive :
fasilitas ini untuk menampilkan ukuran statistic (mean, sum, standard deviation, variance, range, minimum, maximum, SE mean, kurtosis dan skewness selain fasilitas pilihan save Standardized Values As Varibales pilihan ini akan menghasilkan variable baru berupa nilai Z skor (nilai baku), nilai Z skor akan sangat berguna ketika kita akan membandingkan nilai suatu variable dengan nnilai variable lainnya, terlebih nilai yang dibandingkan diambil dari skala pengukuran yang berbeda.) langka-langkahnya :
§ Buka file diatas, klik analyze, klik descriptive statistics, klik descriptive
§ Klik Nilai_ tgs dan pindahkan ke kotak variable(s) dengan mengklik tanda “◄”klik Ok.berlaku untuk melihat nilai UTS dan UAS…
§ Untuk mencari nilai baku (nilai Z) dari nilai tugas, uts dan uas tinggal, klik Analyze, klik Descriptive Statistics dan klik Descriptive. Klik nilai_tugas, nilai_uts dan nilai_uas, pindahkan kekotak Variables, kemudian klik Save Standardized.klik Ok
§ Pada Data View akan terlihat nilai Z
fasilitas ini untuk menampilkan ukuran statistic (mean, sum, standard deviation, variance, range, minimum, maximum, SE mean, kurtosis dan skewness selain fasilitas pilihan save Standardized Values As Varibales pilihan ini akan menghasilkan variable baru berupa nilai Z skor (nilai baku), nilai Z skor akan sangat berguna ketika kita akan membandingkan nilai suatu variable dengan nnilai variable lainnya, terlebih nilai yang dibandingkan diambil dari skala pengukuran yang berbeda.) langka-langkahnya :
§ Buka file diatas, klik analyze, klik descriptive statistics, klik descriptive
§ Klik Nilai_ tgs dan pindahkan ke kotak variable(s) dengan mengklik tanda “◄”klik Ok.berlaku untuk melihat nilai UTS dan UAS…
§ Untuk mencari nilai baku (nilai Z) dari nilai tugas, uts dan uas tinggal, klik Analyze, klik Descriptive Statistics dan klik Descriptive. Klik nilai_tugas, nilai_uts dan nilai_uas, pindahkan kekotak Variables, kemudian klik Save Standardized.klik Ok
§ Pada Data View akan terlihat nilai Z
C. Explore
§ untuk mengexplore data lebih lengkap dibandingkan fasilitas frequencies dan descriptive)
§ pada Explore Statistics dapat ditampilkan pilihan : Descriptive, M-Estimators, Outliers dan Percentiles, sedang pada Explore Plots dapat ditampilkan : Descriptive (Stem-Ang-Leal dan Histogram) dan tampilan untuk Normality Plots With Test.
Langkah-langkahnya :
§ Buka File Data, klik Descriptive Statistics dan klik Explore. klik nilai_tgs, kemudian pindahkan ke Dependent List dengan mengklik tanda►, kemudian pindahkan angkatan_thn ke Factor List dengan mengklik tanda►, klik Ok.
§ untuk mengexplore data lebih lengkap dibandingkan fasilitas frequencies dan descriptive)
§ pada Explore Statistics dapat ditampilkan pilihan : Descriptive, M-Estimators, Outliers dan Percentiles, sedang pada Explore Plots dapat ditampilkan : Descriptive (Stem-Ang-Leal dan Histogram) dan tampilan untuk Normality Plots With Test.
Langkah-langkahnya :
§ Buka File Data, klik Descriptive Statistics dan klik Explore. klik nilai_tgs, kemudian pindahkan ke Dependent List dengan mengklik tanda►, kemudian pindahkan angkatan_thn ke Factor List dengan mengklik tanda►, klik Ok.
D. Crosstabs (table silang)
§ tabel silang yang terdiri atas satu baris atau lebih atau satu kolom dan sekedar emnampilkan kaitan antara dua ata lebih variable dengan menghitung apakah ada hubungan antara baris dan kolom.
§ Alat uji yang dipakai antara chi-square, kendall, kappa, dsb.
§ tabel silang yang terdiri atas satu baris atau lebih atau satu kolom dan sekedar emnampilkan kaitan antara dua ata lebih variable dengan menghitung apakah ada hubungan antara baris dan kolom.
§ Alat uji yang dipakai antara chi-square, kendall, kappa, dsb.
Langkah-langkah : Crosstabs
antara nilai uas dan tahun angkatan.
§ Buka file data, klik Analyze, klik Descriptive Statistics, klik Crosstabs.
§ Pindahkan nilai_uas ke Row(s), Pindahakan jenis_kelamin ke Column (S)
§ Klik Cells, Percentages: klik Total.
§ Buka file data, klik Analyze, klik Descriptive Statistics, klik Crosstabs.
§ Pindahkan nilai_uas ke Row(s), Pindahakan jenis_kelamin ke Column (S)
§ Klik Cells, Percentages: klik Total.
2. Mencari
hubungan jenis kelamin dengan nilai uts (nominal dengan interval atau rasio)
§
Klik
anayze, klik descriptive staistitics dan klik crosstabs.
§
Pindahkan
nilai_uts ke row(s), pidnahkan jenis_kelamin ke column(s)
§
Klik
statistics dan pilih chi-square, klik continue, klik cells. Count: observed dan
expected, percentages : total. Klik continue, klik ok.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar